Racing unggul lebih dulu melalui Christian Stuani pada menit ke-12. Dalam kawalan seorang pemain lawan di kotak penalti, ia menendang bola kiriman Adrian Gonzalez masuk gawang Fransisco Casilla.
Verdu membawa tuan rumah menyamakan kedudukan pada menit ke-26. Dari tengah kotak penalti, ia menembakkan bola kiriman Sergio Garcia masuk sudut kiri atas gawang Tono.
Espanyol berbalik unggul 2-1 berkat gol Philippe Coutinho pada menit ke-33. Coutinho menaklukkan Tono dengan tembakan jarak jauh, memanfaatkan bola yang dibuang seorang pemain lawan.
Video highlight pertadingan Espanyol vs Racing Santander:
Susunan pemain Espanyol vs Racing Santander:
Espanyol: 13-Francisco Casilla; 15-Hector Moreno, 5-Jordi Amat, 22-Didac, 16-Javi Lopez; 42-Cristian Gomez, 18-Juan Forlin, 23-Philippe Coutinho, 9-Sergio Garcia (17-Vladimir Weiss 41); 12-Kalu Uche, 10-Verdu
Racing: 13-Tono; 18-Bernardo Espinosa Zuniga, 14-Alvaro, 3-Christian Fernandez, 15-Francisco Jesus Perez Malia; 8-Gonzalo Colsa, 21-Marcos, 29-Jairo Samperio, 7-Manuel Arana Rodríguez; 22-Christian Stuani, 23-Adrian Gonzalez.
No comments:
Post a Comment